Minggu, Maret 24, 2024
Beranda Topik Puisi

Topik: puisi

Assalamu'alaikum sobat sastra,, Kembali lagi dengan kami yang selalu menorehkan karya yang tulis yang tentunya menarik untuk dibaca, apalagi jika mau memahami dan meresapinya. Kali ini kami menyuguhkan karya sastra berupa puisi yang merupakan karya orisinil santri Pesantren Luhur lhoo, yuk simak puisi berikut. Tinta sang Mujtahid oleh: Farik Abdillah Hakikatnya, Manusia adalah jelmaan...
Selalu Untuk Negeri Penulis: Lai Gemricik air shubuh di kala fajar bertemu Hangat berbalut naungan merdu dari segala penjuru Ku tetapkan wajah, berintikkan air wudlu Tubuh lunglai,bertopang pada iman menyongsong perangai Suara itu.... Dentuman pukulan bongkahan kayu pada lembaran kulit sapi Terdengar bak dentuman bom disertai letupan senapan api Aku mematung sejenak,lantas lekas beranjak Dalam sepersekian sekon anganku mengudara Entah...

SAKA GURU

1
Assalamu'alaikum wr.wb. Haloo sahabat sastra, kembali lagi nih dengan author yang kece badai dan akan mengisi weekend kalian dengan suguhan sastra ala santri yang begitu religius dan menyentuh hati. Guru, digugu dan ditiru. Ini adalah pemahaman masyarakat Jawa bahwa seorang guru haruslah bisa menjadi panutan baik nasihatnya maupun tingkah lakunya....